lelah bermain catur sendirian
tak seperti dulu waktu masih istimewa
betapa indah masa kecilku
meski sering menangis sendiri jika tak jadi juara
; setidaknya mimpiku sempurna
..
sekarang papan caturku sudah tak sehitamputih dulu
dikotori waktu
bersama catatan kalah-menang
ditempeli daki para pecundang
retak dihentak penggertak tak berotak
AWAN
13 tahun yang lalu
0 komentar:
Posting Komentar